“so” adalah seorang jenderal yang setia pada kerajaan.
Lalu tiba-tiba saja jendral so dikhianati dan ditinggalkan.
Kini yang tersisa padanya hanyalah keputusasaan dan keraguan.
Ia Kehilangan harapan hidup kemudian melemparkan dirinya ke laut.
Namun, saat nyawanya hampir berakhir, ia melihat bayangan sesuatu. Ketika ia membuka mata, ia mendapati dirinya terdampar di pantai, dengan seorang gadis misterius yang tengah menciuminya.
“Apa yang kau lakukan ini?! Seorang wanita dewasa, telanjang, naik ke tubuh seorang pria!”
“Aku hanya mencoba mengobati lukamu.” “?”
Comment